Wagubri Hadiri Pencanangan Program Siaga Bencana di Pekaitan Rohil | riauantara.co
|
Menu Close Menu

Wagubri Hadiri Pencanangan Program Siaga Bencana di Pekaitan Rohil

Kamis, 02 Mei 2019 | 18:01 WIB
RIAUANTARA.CO | PEKAITAN - Wakil Gubernur Riau (Wagubri) Brigadir Jendral (Purn ) Edy Natar Nasution beserta rombongan menghadiri acara pengukuhan dan pembentukan Kampung Siaga Bencana (KSB), sekaligus memperingati HUT Tagana ke 5 yang di gelar di Kepenghuluan Karya Mulya Sari, Rokan Baru, kecamatan Pekaitan, Rohil, Selasa (30/4/2019).

Acara ini juga di hadiri Perwakilan Kementrian Sosial ,Kepala Dinas sosial Propinsi Riau, Dandim 0321/ Rokan Hilir Letkol Didik Efendi,Kepala Tagana Propinsi Riau, Sekda Rohil H Drs Surya Arfan,Anggota DPRD Rohil, Asisten 1, Kepala Dinas dan Para Camat Sekabupaten Rokan Hilir 

Bupati Rokan Hilir H.Suyatno AMp dalam sambutannya memberikan pemahaman dan kesadaran kepada masyarakat tentang pentingnya mencegah bahaya yang berisiko terjadinya bencana dengan membentuk jaringan masyarakat siaga bencana berbasis masyarakat.**/harahap
Bagikan:

Komentar