Ketua Umum PB PMII Buka Pelatihan Kader Di Riau-Kepri | riauantara.co
|
Menu Close Menu

Ketua Umum PB PMII Buka Pelatihan Kader Di Riau-Kepri

Senin, 30 Mei 2022 | 09:39 WIB






Riauantara.co.| Pekanbaru - Pengurus Koordinator Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PKC PMII) Riau - Kepri melaksanakan pembukaan Pelatihan Kader lanjut yang di hadiri Langsung oleh ketua Umum PB PMII Muhammad Abdullah Syukri, bertempat di Wisma Jalur Jl. Punai Pekanbaru. (Sabtu, 28/5/2022) 


 Dalam kegiatan tersebut dibarengi dengan kegiatan seminar dan deklarasi PMII memperingati hari kebangkitan Nasional, pada sambutannya ketua umum PB PMII menyampaikan kepada seluruh kader Yang hadir pada kegiatan tersebut, agar nanti setelah selesai mengikuti kegiatan PKL, para kader-kader yang menjadi peserta untuk dapat berkontribusi didaerah tempat mading-masing kader berproses, transformasi gerkan harus dilakukan baik itu dengan memanfaatkan media digital dan teknologi, ujar nya. 


Amri selalu ketua panitia acara, menyampaikan apresiasi terhadap para tamu undangan yang hadir, begitu jga dengan para peserta PKL yang datang dari berbagai daerah, bukan hanya dari Riau, tapi juga datang dari provinsi lain, seperti Bangka belitung, Sumbar, Sumut, dll.


Diakhir kegiatan para kader PMII yang hadir, melakukan deklarasi dalam memperingati hari kebangkitan Nasional, adapun point-point dari deklarasinya adalah :

Pointnya :

1. Kmi mendukung Pemerintahan RI dlm pengelolaan Pemerintahan yg bersih dr KKN.

2. Menolak segala btk perbuatan atau kegiatan Intoleransi, Radikalisme dan Terorisme yg dpt memecah keutuhan NKRI.

3.Mendukung Kepolisian Daerah Riau dlm rangka Gakkum thd org maupun kelompok yg dengan sengaja melakukan perbuatan melanggaran aturan UU RI.

4. Bersinergi dgn Polda Riau utk Senantiasa menciptakan situasi Kamtibmas di Prov. Riau.(ril)

Bagikan:

Komentar