Real Count Sementara KPU, Suara Terbanyak DPD Dapil Riau Dipegang Arif Eka Saputra | riauantara.co
|
Menu Close Menu

Real Count Sementara KPU, Suara Terbanyak DPD Dapil Riau Dipegang Arif Eka Saputra

Minggu, 18 Februari 2024 | 11:50 WIB

RIAUANTARA.CO | PEKANBARU - Hingga saat sekarang, perolehan suara DPD RI Dapil Riau, secara real count sementara KPU. Hal itu tercatat yang terbanyak inikan masih dipegang Arif Eka Saputra.


Real count KPU masih mencatat perolehan suara terbanyak sementara DPD, dipegang Arif Eka Saputra. Kemudian itu disusul KH Muhammad Mursyid MPdI, dan posisi tiga masih dipegang petahana Misharti. Tetapi 

petahana lainnya Edwin Pratama ini masih bersaing ketat dengan Sewitri. 


Perolehan suara ini merupakan gambaran awal dari dinamika politik Dapil Riau, yang menjadi sorotan publik jelang penetapanya hasil akhir oleh KPU. Artinya, data rekap ini masih belum final, karena penghitunganya suara Pemilu dilakukan secara berjenjang itu dalam pleno KPU kabupaten/kota, KPU provinsi, dan KPU RI.


Hal itu sebagaimana pantauan dari rekap data suara yang masuk di KPU Riau. Yakni berikut ini hasil sementara dari 29 kandidat yang bersaing:


1. Arif Eka Saputra - 110.318 suara (7,49%)

2. KH Muhammad Mursyid MPdI - 97.141 suara (6,6%)

3. Misharti - 85.486 suara (5,81%)

4. Edwin Pratama Putra - 83.438 suara (5,67%)

5. Sewitri - 80.304 suara (5,45%)

6. Abdul Hamid - 79.899 suara (5,43%)

7. Dr drh Chaidir - 79.771 suara (5,42%)

8. Ichwanul Ihsan - 25.037 suara (1,7%)

9. Marjoni Hendri - 34.269 suara (2,33%)

10. Martius Busti - 39.992 suara (2,72%)

11. Mimi Lutmila - 61.237 suara (4,16%)

12. Patar Sitanggang - 28.100 suara (1,91%)

13. Alpasirin - 67.538 suara (4,59%)

14. Dr H M Rizal Akbar MPHIL - 32.739 suara (2,22%)

15. Eddy Budianto - 33.089 suara (2,25%)

16. Hopea Ingvirnia Erwin - 65.446 suara (4,45%)

17. Benson Sinaga - 43.361 suara (2,95%)

18. Biran Affandi Yusriono - 62.999 suara (4,28%)

19. Juprizal - 47.627 suara (3,23%)

20. Kharisman Risanda - 41.496 suara (2,82%)

21. Lampita Pakpahan - 46.111 suara (3,13%)

22. Pebrialin Razak - 34.988 suara (2,38%)

23. Rido Rikardo - 25.143 suara (1,71%)

24. Rizaldi Putra - 22.914 suara (1,56%)

25. Romwel Sitompul - 33.680 suara (2,29%)

26. T Rusli Ahmad - 24.466 suara (1,66%)

27. Yosrizal - 25.968 suara (1,76%)

28. Elfenni Erdianta Br Bangun - 33.163 suara (2,25%)

29. Herman Maskar - 26.627 suara (1,81%). **Irul

Bagikan:

Komentar